Event AL Kautsar XIV Tahun 2025
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – Selasa 14 Januari 2025, hari ini selasa para Siswa-siswi MIN 6 Bandar Lampung mengikuti beberapa cabang lomba yang bertempat di SMP Al Kautsar Bandar Lampung.
Dalam rangka (AK) Event XIV Tahun 2025.
Ajang tahunan yang diselenggarakan sekolah Al Kautsar selalu rutin menyelenggarakan 15 cabang lomba untuk bidang Agama, Akademik, Bahasa, Seni, dan Olahraga. Para peserta memperebutkan piala bergilir Gubernur Lampung dan piala Ketua Yayasan Al Kautsar. Selain mendapatkan piala tetap, untuk juara 1, 2, 3 juga ada tambahan uang pembinaan. Sedangkan para pemenang harapan 1, 2, 3 hanya memperoleh piala tetap.
Lomba-lomba yang digelar meliputi Olimpiade PAI, MTQ, Adzan, Tahfidz, Kaligrafi, Olimpiade IPA, Olimpiade IPS, Olimpiade Matematika, LCT MIPA, Bercerita Bahasa Indonesia, Pidato Bahasa Lampung, Solo Song, Tari Kreasi Daerah Lampung, Futsal, dan Senam Pramuka lomba dilaksanakan pada tanggal 14 Januari sampai dengan 15 Januari 2025.
Salah satu Pembina Olimpiade, Ibu Fatonnah S.Pd menjelaskan, tujuan pelaksanaan lomba Olimpiade ini yaitu untuk menjaring siswa siswi berprestasi dalam bidang mata pelajaran dan menciptakan atmosfer olimpiade dalam bidang mata pelajaran.
Siswa- siswi Min 6 Bandar Lampung sudah rutin berlatih setiap hari agar mampu berkompetisi dan berpartisipasi di dalam beberapa cabang lomba tersebut untuk bersaing memperebutkan piala.
Seluruh Harapan dari para pembina, yang terpenting adalah anak-anak mempunyai rasa semangat belajar yang tinggi dalam mengikuti lomba agar mempunyai pengalaman dan mampu berkompetisi dengan sekolah lain.
Semoga langkah anak-anak dapat membawa kemenangan dan menjuarai semua cabang lomba dalam event Al Kautsar 2025.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 6 BANDAR LAMPUNG TP 2025/2026
Menindaklanjuti Keputusan Dirjen Pendis Kementerian Agama RI Nomor 64 Tahun 2025 Tentang Petunjuk Teknis Penerimaan Peserta Didik Baru Madrasah , Madrasah Ibtidaiyah Negeri 6 Bandar Lam
PERINGATAN ISRA MI'RAJ NABI MUHAMMAD SAW1446 H DI MIN 6 BANDAR LAMPUNG
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – 25 Januari 2025. Hari Sabtu ini merupakan hari yang dinantikan siswa-siswi MIN 6 Bandar Lampung karena merupakan hari penting sejarah Islam memperi
MUHADOROH MIN 6 BANDAR LAMPUNG
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – 01 Februari 2025. Muhadhoroh merupakan salah satu dari kegiatan-kegiatan unggulan di MIN 6 Bandar Lampung. Muhadhoroh secara rutin dilaksanakan set
JUARA SPALGA TALENT TAHUN 2025
Lampung, (MIN 6) Humas – Kamis, 30 Januari 2025. Siswa-siswi MIN 6 Bandar lampung membawa prestasi dalam ajang Spalga Talent Tahun ini mengusung tema *RELIGIOUS, SMART AND
PENGISIAN E-KINERJA TAHUNAN
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – Senin, 21 Januari 2025. Sebagai upaya pengawasan, pemantauan, dan evaluasi kinerja ASN, Kepala MIN 6 Bandar Lampung Ibu Dr. Siti Romlah, M.Pd
MIN 6 BANDAR LAMPUNG MENJUARAI AKA EVENT XIV 2025 Se-Lampung
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – Rabu 15 Januari 2025 , kabar gembira hari ini menyelimuti para Siswa-siswi MIN 6 Bandar yang berhasil mengikuti beberapa cabang lomba (AK) Event XI
Event AL Kautsar XIV Tahun 2025
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – Selasa 14 Januari 2025, hari ini selasa para Siswa-siswi MIN 6 Bandar Lampung mengikuti beberapa cabang lomba yang bertempat di SMP Al Kautsar Band
PENGAMBILAN KARTU SUMATIF AKHIR SEMESTER
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – 25 November 2024. Tak terasa Kegiatan Belajar Mengajar telah sampai pada akhir tahun pelajaran semester ganjil dan sebentar lagi akan tiba pada pel
RAPAT PEMANTAPAN KEGIATAN OUTING CLASS DAN CLASS MEETING
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – 10 November 2024. Memasuki akhir tahun semester ganjil ada beberapa kegiatan yang direncanakan MIN 6 Bandar Lampung yakni diantaranya adalah kegiat
OUTING CLASS MIN 6 BANDAR LAMPUNG
Bandar Lampung, (MIN 6) Humas – 13 Desember 2024. MIN 6 Bandar Lampung bekerjasama dengan orang tua/wali siswa kelas 6 mengadakan kegiatan Outing Class dengan tadabur al